Selasa, 21 April 2015

MULTIMEDIA







 



Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks, suara, gambar, animasi, audio, dan vidio dengan alat bantu (tool) dan koneksi (link) sehingga pengguna dapat melakukan navigasi, berinteraksi, berkarya dan berkomunikasi dimanapun.


Hasil gambar untuk fotografi kamera
 Seperti halnya Fotografi melukis/menulis dengan menggunakan media foto dari suatu obyek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai obyek tersebut pada media yang peka cahaya. Alat paling populer untuk menangkap cahaya ini adalah kamera. Bila pengertian fotografi adalah proses seni melukis dengan media cahaya, maka setiap orang bisa melakukan kegiatan fotografi jika mempunyai sebuah kamera.



Add caption








  Didalam Multimedia banyak yang bisa dilakukan seperti Adobe Photoshop Merupakan Software / Perangkat Lunak Editor yang dibuat oleh Adobe System , yang dikhususkan untuk Pengeditan Gambar , Foto , dan Pembuatan Efek. Software ini dianggap sebagai produk yang terbaik yang di buat oleh Adobe System. 













 Multimedia Untuk Aplikasi Umum
Tujuan dari penggunaan multimedia di antaranya, Multimedia dalam penggunaannya dapat meningkatkan efektivitas dari penyampaian suatu informasi, penggunaan multimedia dalam lingkungan dapat mendorong partisipasi, keterlibatan serta eksplorasi pengguna tersebut, aplikasi multimedia dapat merangsang panca indera dan perasaan penerimanya, karena dengan penggunaannya multimedia akan merangsang beberapa indera penting manusia, seperti: Penglihatan, pendengaran, gerak maupun suara. Dalam pengaplikasiannya multimedia akan sangat membantu penggunanya, terutama dalam hal belajar. Dalam hal ini secara khusus bagi masyarakat awam. Semakin berkembangnya teknologi, semakin berkembang juga ilmu dan cara berpikir kita sebagai pengguna teknologi itu. Dalam kehidupan sehari-hari, Internet telah memberikan banyak manfaat bagi masyarakat dunia. Dan hanya ini yang bisa saya sampaikan tentang multimedia dalam fotogari semoga bermanfaat, Trimakasih :) .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar